Perlawanan Cicak VS Buaya Dalam Karikatur (Sindiran dan Refleksi)

Perlawanan Cicak VS Buaya Dalam Karikatur (Sindiran dan Refleksi)

sumber :http://ruanghati.com/2009/11/02/perlawanan-cicak-vs-buaya-dalam-karikatur-sindiran-dan-refleksi/

Bagi seorang pelukis maupun seniman dengan melihat sebuah gambar baik foto lukisan kita sudah bisa memaknai secara dalam pesan pesan yang disampaikan oleh si pelukis dan perupa. Munkin bisa jadi tiap orang punya cara sendiri untuk mengekspresikan perasaan dan ungkapan hatinya. Bagi seorang penulis akan menuangkan perasaan dan ekspresi pemikirannya melalui tulisan, demikian pula perupa maka di tuangkanlah uangkapan dan ekspresi hatinya dalam guratan pensil gambar, foto ataupun kuas.....


Perlawanan pada korupsi misalnya dan kondisi dari keadaan KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) yang saat ini banyak mengundang simpati masyarakat mengingat keadaannya yang semakin memprihatinkan terkait penahanan 2 pimpinan non aktifnya yang seolah-olah dicari cari kesalahannya dengan dugaan masyarakat adanya upaya-upaya secara sistematis untuk mengebiri kekuatan KPK yang selam ini terbukti banyak mengungkapkan kasus-kasus korupsi besar yang melibatkan penguasa di pusat dan didaerah. Mari kita simak foto-foto dan karikatur perlawanan Cicak VS Buaya yang banyak diistilahkan sebagai slogan akhir-akhir ini.



Kumpulan karikatur dukungan masyarakat
pada KPK agar tetap terus eksis !!!



[14268_1069568878731_1811385676_1423.jpg]

[kpkbuaya.png]

[kpk00.jpg]

[13454_1245466226586_1527305210_6688.jpg]

[12936_193267417931_535357931_403370.jpg]


[15157_1143317986817_1343500992_3036.jpg]


[14450_1240805534948_1073593437_7696.jpg]

[he5ekl7gos6gmy33mmz.jpg]


[77150_bibit_samad_riyanto_chandra_m.jpg]


[15741_1052128079131_1703651970_1076.jpg]

0 komentar:

Posting Komentar